Home
Gadget
Macam – Macam Code Error di BlackBerry
Macam – Macam Code Error di BlackBerry
Macam – Macam Code Error di BlackBerry Dan Cara Mengatasinya
- JVM Error 102, Error ini bisa terjadi karena ada kerusakan pada file .COD, biasanya cara mengatasinya adalah dengan menginstall ulang OS BlackBerry yang anda gunakan.
- Error 350-359, Error ini disebabkan karena adanya program yang tidak kompatibel dengan BB maupun kerusakan file. Cara mengatasi adalah dengan meng-uninstall lewat desktop manager atau dengan masuk ke Safe Mode.
- Error 502 / 505 / 507 / 552, Error seperti ini disebabkan oleh kerusakan data di sistem BlackBerry. Cara mengatasinya adalah dengan wipe BB dan kemudian install ulang OS.
-
JVM Error 513 – Reset, Error ini terjadi karena anda salah memasukkan password sebanyak 10 kali berturut-turut. Cara mengatasinya adalah menginstall ulang OS BlackBerry anda.
-
App Error 576, Error ini biasanya berhubungan dengan IT Policy, untuk mengatasinya adalah dengan merubah setting Disable Persisted Plain Text menjadi False.
-
App Error 602 / 603, Error ini disebabkan karena
kesalahan yang terjadi pada applikasi Java. Untuk mengatasinya adalah
dengan melakukan hard reset akan menyelesaikan masalah, namun jika tidak
bisa maka BlackBerry anda harus di Wipe dan Reload OS.
Questions, criticism, suggestions, and requests please comment below
EmoticonEmoticon